Algoritma dan Pemrograman (AP-1)
ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN
Tujuan >>
Memberikan dasar-dasar algoritma dan pemrograman, dimulai dengan konsep dasar pembuatan dasar algoritma dan di lanjutkan kepada penyusunan program.
Pembahasan materinya di mulai dari konsep dasar yang sederhana hingga pada penyelesaian masalah yang lebih kompleks.
UNTUK SEMESTER 1 :
Kalian Harus belajar (tiap perguruan tinggi beda-beda) :
\
PASCAL
C
Sasaran >>
Setelah belajar algoritma dan pemrograman "mahasiswa di harapkan paham dan memahami, menerapkan algoritma-algoritma sederhana, hingga ke algoritma yang lebih kompleks ke dalam bentuk program atau suatu aplikasi untuk memenuhi kebutuhan sehari".
langsung aja kita belajar mulai dari praktek 1 sampai dengan akhir :
Praktikum ke-1 C++
Praktikum ke-2 C++ Contoh Program Statis dan Dinamis
langsung aja kita belajar mulai dari praktek 1 sampai dengan akhir :
Praktikum ke-1 C++
Praktikum ke-2 C++ Contoh Program Statis dan Dinamis
0 Response to "Algoritma dan Pemrograman (AP-1)"
Post a Comment